Wisata Bromo - Surabaya Tour 3 Hari 2 Malam - Apakah anda bingung untuk menetukan ingin kemana di waktu musim libur panjang ? Gunung Bromo adalah tempat yang paling tempat untuk berwisata dengan keluarga / Rekan dan sahabat untuk melepas penat selama bekerja, Gunung Bromo sendiri akan memberikan sesasi tersendiri bagi anda setelah melihat Matahari terbit terindah di tanah air dan keindahan gunung bromo yang memukau dan tidak pernah ada di tempat lain, disini kami ingin menawarkan program wisata yang akan memudahkan anda untuk Jalan-jalan / Liburan di Gunung Bromo, dan kami juga menawarkan Paket wisata Bahari di surabaya, untuk Program lengkapnya mari kita simak berikut :
Program Lengkap Wisata Bromo dari Surabaya dan Berakhir di Surabaya :
Hari 01. Surabaya - Cemoro Lawang ( gunung Bromo ) Check In Hotel
- Penjemputan di Bandara Surabaya / Stasiun Surabaya di Meeting Point yang telah ditentukan
- Menuju Kawasan Taman Nasional Gunung Bromo
- Check in Hotel dan Program bebas
Hari 02. Wisata Bromo - Surabaya ( Check In Hotel )
- Bangun Jam 3.00 pagi hari untuk persiapan program bromo tour
- Menuju Penanjakan 1 Bromo atau Penanjakan 2 untuk melihat matahari terbit Jam 3.30 pagi
- Mengunjungi Kawah Bromo setelah turun dari Pananjakan sekitar jam 6.30 pagi
- Ttrekking Kawah Bromo jam 7.00 pagi
- Dilanjutkan melihat bukit savannah Teletubbies dan Pasir berbisik di belakang Gunung Bromo sekitar jam 8.00 pagi
- Dan Kembali ke hotel jam 9.30 - 10.30 siang
- Breakfast dan bersiap kembali Surabaya
- Check out dan menuju surabaya untuk check in Hotel
Hari 03. Wisata Surabaya - Transfer Out
- Sarapan pagi jam 7.30
- Check out dari hotel
- Wisata dimulai mengunjungi Kebun binatang di pusat kota surabaya jam 8.00 pagi s/d selesai
- Menunjugi Taman Kapal Selam dan wisata bahari lainnya
- Makan siang di restoran setempat dan wisata oleh-oleh khas kota surabaya
- Terakhir tour akan selesai jam 3-4 sore hari langsung menuju bandara / stasiun Surabaya
- Program selesai
Silahkan hubungi kami untuk paket wisata Bromo lainnya, kami juga menawarkan Wisata Bromo 2 Hari 1 Malam, dan Wisata Gunung Bromo - Kawah Ijen yang berdurasi 3 Hari 2 Malam
Artikel Terkait :